Jenjang SMPLB

Tujuan : 

Mendidik para siswa agar mereka dapat menjadi tukang yang terampil sesuai dengan ketrampilan yang diperoleh serta dapat berdikari  hidup bermasyarakat.

Lama pendidikan 4 tahun. Selama 3 tahun siswa mendapat pelajaran teori dan praktek di sekolah. Pada tahun ke 4 siswa mencari penglaman kerja.